Home / Ustadz Badrusalam (page 3)

Ustadz Badrusalam

Nama beliau adalah Abu Yahya Badrussalam. Beliau lahir pada tanggal 27 April 1976 di desa Kampung Tengah, Cileungsi, Bogor, tempat dimana studio Radio Rodja berdiri. Beliau menamatkan pendidikan S1 di Universitas Islam Madinah Saudi Arabia Fakultas Hadits pada tahun 2001

10 Manfaat Menjaga Pandangan

Menundukkan pandangan mempunyai banyak faidah, diantaranya melaksanakan perintah Allah yang menjadi sumber kebahagiaan hamba di dunia dan akherat. Karena tidak ada yang lebih bermanfaat bagi seorang hamba dari melaksanakan perintah Allah.

Read More »

Dua Perkara Penjaga Amalan

Ada dua amal yang berfungsi menjaga amal lainnya. Yaitu sholat dan menjaga lisan. Adapun sholat Disebutkan dalam hadits Dari Abu Hurairah, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, ” إِنَّ أَوَّلَ مَا يُحَاسَبُ بِهِ العَبْدُ يَوْمَ القِيَامَةِ مِنْ عَمَلِهِ صَلَاتُهُ فَإِنْ …

Read More »

Adab Dalam Menerima Dan Menyebar Berita

Dalam menerima dan menebar berita, Al Qur’an dan hadits telah memberikan kepada kita rambu rambu yang amat penting agar tidak menimbulkan kerugian yang besar. Dalam menerima berita, Allah Ta’ala berfirman: يَاأَيُّهَا الَّذِينَ ءَامَنُوا إِن جَآءَكُمْ فَاسِقُُ بِنَبَإٍ فَتَبَيَّنُوا أَن تُصِيبُوا …

Read More »

Bagaikan Lebah

Perumpamaan mukmin itu bagaikan lebah yang selalu memakan yang baik dan mengeluarkan yang baik. Ia hinggap (di ranting) namun tidak membuatnya patah dan rusak

Read More »